Uji kompetensi di hari terakhir pelatihan ICU dasar bagi perawat RSUD Palembang BARI. Wakil Direktur Umum dr. Alfarobi, M.Kes secara resmi menutup kegiatan yang berlangsung selama 5 hari dari tanggal 25 s.d 29 Juli 2022. Terima kasih kepada HIPERCCI (Himpunan Perawat Critical Care Indonesia) yang telah bekerja sama memberikan materi dalam pelatihan ini. Diharapkan penanganan pasien ICU di RSUD Palembang BARI semakin baik kedepannya.
Artikel Terbaru

Kegiatan Keagamaan Pada ...
Pengurus Musholla RSUD Palembang BARI denga...

Etika Batuk
Etika batuk adalah tata cara batuk yang bai...

Virus Corona
Virus Corona atau 2019 Novel Coronavirus ad...

10 Langkah Menuju Keberh...
1. Keberhasilan menyusui yang secara rutin...