Akreditasi adalah pengakuan terhadap Mutu Pelayanan Rumah Sakit setelah dilakukan penilaian bahwa Rumah Sakit telah memenuhi standar Akreditasi yang disetujui oleh Pemerintah. Alhamdulillah RSUD Palembang BARI sudah melaksanakan kegiatan Survei Simulasi Akreditasi Rumah Sakit oleh Tim Surveior LARS DHP yang dilakukan secara Daring dan Luring, pada tanggal 12, 15 & 16 September 2022. Survei Simulasi dilakukan oleh Tim Surveior dari LARS DHP, yang diketuai oleh Bapak dr. Tri Kuncoro, MMR, dengan anggotanya Bapak dr. M. Farid Ghazali, Sp.OG, M.Kes dan Bapak Tommy Jemmy F Wowor, S.Kep., Ns., M.M, M.Kep.Terima Kasih kami ucapkan kepada Direktur Ibu dr. Hj. Makiani, S.H.,M.M.,Mars beserta jajaran, seluruh Tim Akreditasi, Staff dan seluruh unsur terkait yang telah memberikan dukungan dan partisipasi dalam menyukseskan kegiatan ini.
Artikel Terbaru

Memperingati Hari Lupus ...
Setiap tanggal 10 Mei diperingati sebagai H...

Memperingati Hari Thalas...
Pada 8 Mei 2023 Seluruh dunia memperingati ...

Memperingati Hari Hipert...
OMELET BARI_One Minute Education about Life...

Tips Mudik Sehat 2023
Hallo Sobat BARI... Cuti Lebaran telah t...

Aturan Minum Obat Saat B...
Jadwal waktu minum obat mau tak mau harus b...

Jadwal Minum Selama Puas...
Butuh strategi yang tepat untuk mengatur as...

Tips Tetap Sehat Selama ...
Hallo Sahabat BARI... Sahabat BARI harus...

Mari Kita Jaga Kesehatan...
Hallo Sahabat BARI... Berikut informasi pe...